Laman

Thursday, August 1, 2013

Memulai Investasi / Trading Saham : Pakar Saham

  1. Banyak yg tanya tentang “Gimana sih mulai trading / investasi saham..”,yuk hari ini kita bahas
  2. Utk mulai berinvestasi saham,silakan hubungi sekuritas yg Anda pilih.Simak di sini daftar sekuritasnya
  3. Tentang bagaimana memilih sekuritas sudah pernah saya bahas beberapa waktu yang lalu ya tweeps.
  4. Anda jg bisa menghubungi team kami di pakarsaham@gmail.com utk membuka rekening sekuritas,sertakan nama#hp#kota.
  5. Nah langkah selanjutnya adalah, siapkan fotokopi KTP, NPWP, dan copy buku tabungan hal 1 serta lengkapi formulir pendaftaran.
  6. Persis seperti ketika Anda akan buka rekening di bank,Anda harus menyerahkan kartu identitas dan melengkapi data pribadi.
  7. Selain formulir pendaftaran, Anda juga harus melengkapi formulir RDI / Rekening Dana Investor.
  8. Nah,yg ga punya NPWP (bahkan belum punya KTP) gimana dong?Hehe..silakan pinjam KTP/NPWP ibu/ayah/paman/bibi…yg bisa dipercaya
  9. Jangan pinjam KTP atau kartu identitas sembarang orang yang tidak bisa dipercaya, karena hati2 dana Anda dpt beresiko.
  10. Setelah Anda melengkapi dokumen2 dan mengembalikan ke sekuritas, maka tunggu dokumen diproses, sekitar 3-6 hari.
  11. Nah setelah itu Anda akan menerima kode nasabah yang akan digunakan untuk keperluan transaksi saham.
  12. Selain itu Anda juga akan menerima sebuah rekening bank baru atas nama diri Anda sendiri untuk transaksi saham.
  13. Setelah kode nasabah di tangan Anda, Anda bisa mulai transfer uang / deposit uang untuk beli saham.
  14. Berapa minimum transfer ? Minimum transfer bervariasi, mulai dari 5 juta (atau tergantung sekuritas Anda).
  15. Jika uang belumcukup bagaimana? Sebaiknya menabung dulu, kumpulkan “amunisi” untuk berinvestasi.
  16. Tunda kesenangan Anda untuk shopping,dan lain2,simpan uang untuk modal investasi saham.
  17. Nah buat yang modalnya terbatas,saya sarankan untuk lebih berinvestasi jangka panjang saja daripada trading jangka pendek.
  18. Pilihan saham juga harus super selektif utk modal kecil, karena tidak mudah mencari saham2 sehat di antara saham lapis tiga
  19. Gunakan analisis teknikal untuk menentukan timing beli yang benar, bisa belajar.
  20. Nah demikian sekilas tentang bagaimana mulai investasi dan trading saham. Belajar juga di buku

disalin dari Twitter @PakarSaham 


No comments:

Post a Comment